klik disini ! berhadiah menarik

Hosting Gratis

welcome to my blogger

HOST

Hosting Gratis

Minggu, 22 April 2012

Distro Linux untuk Anak-Anak

Distro Linux untuk Anak-Anak – Saat in Linux sudah semakin banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia,sering kita jumpai di tempat umum seperti warnet yang menyediakan PC dengan OS Linux untuk memenuhi kebutuhan usernya dalam mengakses Internet.Selain itu,PC pada lab kampus juga tidak jarang menggunakan Operating System yang berbasis Opensource ini. Bahkan kini muncul bermacam-macam distro Linux yang dapat digunakan untuk anak-anak.
Nah,buat kamu yang masih penasaran dengan Linux yang dapat digunakan unruk usia anak,berikut informasi yang bersumber dari detikdotkom,tentang beberapa distro GNU/Linux yang dan dapat diunduh dan digunakan untuk anak-anak,atau usia berapapun yang membutuhkanya icon biggrin Distro Linux untuk Anak Anak
Sugar - www.sugarlabs.org
Distro Linux untuk Anak Anak SugarLabs Distro Linux untuk Anak AnakMerupakan salah satu distro linux yang merupakan turunan dari Fedora dan merupakan bagian dari proyek OLPC (one laptop per children),yang dikembangkan oleh Profesor Nicholas Negroponte. Dengan menggunakan ditro linux Sugar, anak seusia siswa sekolah dasar dapat mempermudah dalam proses belajar karena menggunakan mode fullscreen.
Qimowww.qimo4kids.com
Distro Linux untuk Anak Anak qimo Distro Linux untuk Anak AnakMerupakan distro linux berbasis Ubuntu yang cocok untuk anak usia lebih dari tiga tahun dan untuk perseorangan. Instalasi Qimo disertai dengan game-game lucu dan dengan tampilan iconnya yang berukuran besar, sehingga anak-anak tidak akan kesulitan dalam menggunakan distro linux jenis ini.
Edubuntu - www.edubuntu.org
Distro Linux untuk Anak Anak edubuntu Distro Linux untuk Anak AnakEdubuntu yang merupakan distro turunan official dari Ubuntu,distro ini lebih tepat digunakan untuk jaringan dalam kelas atau sekolah,berbeda dengan Qimo yang cocok digunakan untuk perseorangan.
Foresight for Kidswww.foresightlinux.org/foresight-kids/
Distro Linux untuk Anak Anak Foresight Distro Linux untuk Anak AnakMerupakan turunan dari Foresight Linux, Foresight for Kids menggunakan environment GNOME dan disertai aplikasi-aplikasi untuk anak-anak seperti Tuxtyping, Super Tux, Gcompris, Firefox hingga Banshee Media Player. Dengan model lebah yang khas, Foresight for Kids menjadi terlihat lucu dan menarik untuk anak-anak berumur 3 hingga 12 tahun.
Doudou Linux - www.doudoulinux.org
Distro Linux untuk Anak Anak doudoulinux Distro Linux untuk Anak AnakMerupakan distro yang menggunakan Debian 5 sebagai base-nya.Nama tersebut diambil dari kata dalam bahasa Prancis yang berarti sesuatu yang dibawa anak-anak untuk membuat mereka tenang hingga tertidur. Yang menarik dari distro linux ini adalah tidak mengharuskan Anda untuk install pada PC sehingga,tidak perlu menyediakan PC khusus untuk anak.Jadi,dapat digunakan hanya dengan menggunakan liveCD saja.
Sedikit sharing dengan postingan Linux untuk Anak-Anak dan beragam distro yang dapat digunakan ini,semoga dapat memberi manfaat buat kamu yang mengunjungi jangkrik blog kali ini,terimakasih telah berkunjung kawan icon biggrin Distro Linux untuk Anak Anak

+ komentar + 2 komentar

Anonim
27 April 2012 pukul 10.19

download games-gamesnya kok susah

Terimakasih Anonim atas Komentarnya di Distro Linux untuk Anak-Anak
27 April 2012 pukul 16.44

maaf gan diatas bukan game...:))
itu media pembelajaran untuk yg pengguna OS linux
media pembelajaran anak kecil untuk diajarkan kreatif melalui OS linux yg mempunyai gadget edubuntu !..... :D

Posting Komentar

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( :-q =))

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Enterprise Project Management